Begini Cara Mengaktifkan Kartu Telkomsel Dengan Benar

Penulis : Fakhrur
Updated : Kamis, Februari 16, 2023

Tutorial Cara Mengaktifkan Kartu Telkomsel Dengan Benar

Terkadang kita bingung bagaimana cara mengaktifkan kartu telkomsel?nah maka dari itu kebingungan anda haruslah berakhir dengan adanya artikel ini yang membahas tentang Cara mengaktifkan Kartu Telkomsel Dengan Benar.

Anda harus teliti nanti untuk menyimak bagaimana cara registrasi kartu telkomsel di bawah ini nanti,tentu cara ini sudah saya gunakan dan alhasil sudah berhasil dengan sempurna.

Tetapi kadang tidak berhasil dikarenakan jaringan/sinyal telkomsel di daerah kalian masing masing,oleh sebab itu ikuti cara berikut ini dengan seksama dan cermat.

Berikut Cara Mengaktifkan Kartu Telkomsel Dengan Benar

berikut cara mendaftar/mengaktifkan kartu telkomsel dengan benar

  • Masuk Ke Pesan SMS
  • Klik Masukkan Pesan Dengan Format Ketik REG NIK#NOMOR KK# Lalu Kirim Ke 4444
  • Contoh Lihat Gambar Inicara mengaktifkan kartu telkomsel
  • Done!! itulah cara mendaftarkan kartu telkomsel

Kesimpulan

begitulah cara mengaktifkan/mendaftar kartu telkomsel dengan benar,semoga tutorial saya ini akan bermanfaat bagi banyak orang,semoga kita semua sehat sehat saja dan terhindar dari wabah covid 19 ini.

Bila kurang jelas anda bisa mengunjungi halaman telkomsel untuk mendapat informasi lebih lanjut serta customer care

Bagikan :
Fakhrur

Fakhrur

Specialist Reviewer Harga Hp dan Harga Laptop, Serta Tutorial Cara, Setting APN & Rekomendasi.

Related Post