Dilansir dari wikipedia, cache merupakan memori singgahan yang bersifat Temporary atau sementara, cache sendiri jika tersimpan di laptop memiliki fungsi untuk mempercepat akses data di masa mendatang. Jika cache kalian terlalu banyak membebani penyimpanan, maka saat nya kalian harus menghapusnya, agar penyimpanan kalian tidak penuh. Jika kalian tidak tau caranya, berikut saya akan membagikan cara […]