Daftar Laptop 6 Jutaan Terbaik 2022

Berhubung Laptop 6 Jutaan kini banyak digemari pelajar karena harga nya pas dan memiliki kualitas yang lebih baik dan jauh lebih cepat dan canggih serta bisa diajak gaming dan desain grafis bahkan programming.

Saya akan memberikan list laptop harga 6 jutaan ssd dan ada yang membawa spek cpu amd ryzen 3 dan cpu intel core i3 gen 11 terbaru dan menggunakan ssd yang cepat serta layar full hd jernih dan juga ram 8gb pula.

Rekomendasi Laptop 6 Jutaan Di 2022

Silahkan pilih laptop 6 jutaan terbaik 2022 sesuai kebutuhan multimedia, gaming, maupun programer atau cek rekomendasi lainnya punya kami yakni laptop 5 jutaan sebelum nya.

ACER ASPIRE 3 A-314

Laptop 6 Jutaan
ACER ASPIRE 3 A-314

Acer aspire 3 a-314 merupakan laptop 6 jutaan ryzen 3, tak hanya itu saja, Ditenagai oleh ssd 256GB PCie Nvme serta RAM 4GB DDR4 up to 8GB DDR4 , laptop ini layak anda beli di harga laptop 6 jutaan dan berikut spesifikasi nya :

ProductACER ASPIRE 3 A-314
DetailSpesifikasi
NetworkWifi dan Bluetooth
LayarFull HD LED Comp-View Anti Glare 60Hz
CPUAMD Ryzen 3 2.6Ghz
GraphicsAMD Radeon Graphics ™
RAM4GB DDR4
Memory256GB SSD NVme
AudioStereo Speakers
CameraYes , Webcam 720p
Battery36Wh
OSWindows 10 Home
HargaRp 6.9 Jutaan

Dell Vostro 3400

Dell Vostro 3400
Dell Vostro 3400

Notebook Dell Vostro 3400 bukan sembarang laptop, laptop ini ditujukan untuk programer, di tenagai intel core i3-1115G4 gen 11 yang kencang dan terbaru serta INTEL UHD Graphics 650 yang powerfull sekali, tak hanya itu HDD 1TB dan Slot SSD Nvme sudah disematkan bersamaan dengan RAM 4GB + 1 Slot RAM serta Laptop ini Menggunakan Sistem Operasi UBUNTU Linux yang menjadikan nya laptop programmer 6 jutaan yang handal, dan spesifikasi berikut ini :

ProductDell Vostro 3400
DetailSpesifikasi
NetworkWifi dan Bluetooth
LayarHD LED Backlit Anti Glare 60Hz
CPUIntel Core i3-1115G4 Up To 4.1Ghz Boost
GraphicIntel UHD Graphics
RAM4GB DDR4
Memory1TB HDD + SSD Slot PCIe Nvme
AudioDual Stereo Speakers
CameraYes. Webcam 720p
Battery42Wh
OSWindows 10 Home dan UBUNTU Linux OS
HargaRP 6.9 Jutaan

HP 14s dk1507au

Hp 14S Dk1507Au
HP 14s dk1507au

laptop hp 6 jutaan ini salah satu terbaik yang diminati oleh pelajar mahasiswa yang ditenagai oleh Cpu AMD Athlon Gold 3150U dan Ditompang Oleh penyimpanan ssd sebesar 512GB plus windows 10 home ohs preinstalled, menjadikan laptop hp 6-7 jutaan ini salah satu terlaris , dan berikut spesifikasi nya :

ProductHP 14s dk1507au
DetailSpesifikasi
NetworkWifi dan Bluetooth
LayarDiagonal HD LED Anti Glare 60Hz
CPUAMD Athlon Gold™ 2.4Ghz up to 3.3Ghz Boost
GraphicAMD Radeon Graphics ™
RAM4GB DDR4
Memory512GB SSD PCIe NVme
AudioDual Speakers
CameraYes. Webcam 720p
Battery41Wh
OSWindows 10 Home Edition
HargaRp 6.8 Jutaan

Xiaomi Redmibook 15

Xiaomi Redmibook 15
Xiaomi Redmibook 15

Xiaomi Redmibook 15 rilis di indonesia bulan 9 kemarin yang banyak dibahas oleh youtuber, menurut saya laptop ini di rekomendasikan untuk pekerjaan home office, selain itu redmibook 15 di tenagai Processor Intel Core i3 1115G4 gen 11th dan disandingkan dengan Intel UHD Graphics, Redmibook 15 memiliki desain tipis dan ringan.

Tak hanya itu laptop 6 jutaan Ram 8GB ssd sebesar 256GB juga super cepat dan dilengkapi pula dengan sound Dolby® Digital Surround yang ajib, nah berikut spesifikasi lengkap nya :

ProductXiaomi Redmibook 15
DetailSpesifikasi
NetworkWifi dan Bluetooth
LayarFull HD Anti Glare 60Hz
CPUIntel ® Core i3-1115G4 Gen 11th 3.0Ghz
GraphicIntel UHD Graphics Integrated
RAM8GB DDR4
Memory256GB dan 512GB SSD PCIe NVme
Audio2 DTS (Dolby Digital Surround) Stereo Speakers
CameraYes. Webcam 720p
Battery46Wh
OSWindows 10 Home
HargaRp 6.7 Jutaan

ASUS Vivobook 14 A409UJ-BV351T

Asus Vivobook 14 A409Uj-Bv351T Nvidia
ASUS Vivobook 14 A409UJ-BV351T

Laptop Asus A409UJ merupkaan salah satu laptop gaming 6 jutaan yang masih layak dibeli, walau keluaran tahun 2019, Laptop asus 6 jutaan ini serba bisa yakni digunakan untuk gaming ok dan desain grafis juga ok karena ditenagai oleh Cpu Intel® Core i3-7020U 2.3Ghz serta grafis diskrit Nvidia GeForce MX230 Graphics yang gahar bagi sebuah laptop.

Tak Hanya itu saja RAM 4GB DDR4 + 1 Slot Tambah RAM dan Juga SSD 512GB PCIe NVme yang cepat, laptop 6 jutaan nvidia ini layak untuk di perhitungkan, dan Berikut Spesifikasi lengkap nya :

ProductASUS Vivobook 14 A409UJ-BV351T
DetailSpesifikasi
NetworkWifi dan Bluetooth
LayarHD LED Backlit Anti Glare 60Hz
CPUIntel® Core i3-7020U 2.3Ghz
GraphicNvidia GeForce MX230
RAM4GB DDR4
Memory512GB SSD PCIe NVme
AudioAsus Sonic Master Audio Stereo Speakers
CameraYes. Webcam 720p
Battery36Wh
OSWindows 10 Home
HargaRp 6.9 Jutaan

LENOVO V14 ADA

Lenovo V14 Ada Amd Ryzen 3
LENOVO V14 ADA

Lenovo v14 ada merupakan laptop lenovo 6 jutaan yang membawa spesifikasi yang cukup gahar, dengan membawa cpu amd ryzen 3-3250U™ dan amd radeon graphics™ integrated serta ssd 256GB dan ram 4gb +1 slot ram ddr4 menjadikan nya laptop 6 jutaan untuk pelajar / mahasiswa dengan spesifikasi berikut :

ProductLENOVO V14 ADA
DetailSpesifikasi
NetworkWifi dan Bluetooth
LayarHD LED Backlit Anti Glare 60Hz
CPUAMD Ryzen 3-3250U™ 2.6Ghz
GraphicAMD Radeon Graphics ™
RAM4GB DDR4 + 1 Slot SO-DIMM RAM
Memory256GB SSD PCIe NVme
AudioStereoSpeakers
CameraYes. Webcam 720p
Battery30Wh
OSWindows 10 Home
HargaRp 6.8 Jutaan

Infinix Inbook X1

Infinix Inbook X1
Infinix Inbook X1

Nah kalian baru tau kan kalo brand infinix itu bukan hanya di bidang handphone saja? tetapi kini infinix menciptakan inovasi laptop harga 6 jutaan core i3 yang mempunyai spesifikasi tak kalah dengan yang lain.

Infinix x1 ditenagai cpu intel® core i3-1005G1 gen 10th yang cepat, disandingkan grafis intel UHD Graphics akan terasa kencang.

nah body infinix inbook x1 tipis dan elegant serta ringan, yang terbuat dari alumunium aircarft grade, tak hanya itu, infinix inbook x1 di bekali SSD 256GB yang cepat dan Ram 8GB DDR4, nah berikut spek lebih lengkap nya :

ProductInfinix Inbook X1
DetailSpesifikasi
NetworkWifi dan Bluetooth
LayarHD IPS LED Anti Glare 60Hz
CPUIntel® Core i3-1005G1 1.2Ghz Up To 2.6Ghz Boost
GraphicIntel UHD Graphics
RAM8GB DDR4
Memory256GB SSD PCIe NVme
AudioStereo Speakers
CameraYes. Webcam 720p
Battery55Wh
OSWindows 10 Home
HargaRp 6.4 Jutaan

Penutup

mencari laptop 6 jutaan yang bagus tentu harus memiliki spesifikasi yang gahar, laptop pelajar 6 jutaan di tuntut memiliki minimum processor i3 dan menggunakan ssd serta mempunyai ram 8GB agar saat melakukan pekerjaan seperti, programming, desain grafis maupun gaming ringan terasa lancar dikala pelajar tersebut sedang tidak ada aktifitas.

Share :
Fakhrur

Fakhrur

Blogger yang hobi menulis artikel dengan pembahasan rekomendasi, tutorial dan cara setting apn.

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *