Cara Download Video Facebook Dengan Cepat Dan Mudah

Facebook merupakan salah satu media sosial yang memiliki jumlah pengguna aktif terbanyak di seluruh dunia, facebook isinya tidak melulu status orang saja, namun terdapat banyak reels video dan foto.

Video reels di facebook sendiri terkadang memiliki keunikan tersendiri, dan seketika itu, kamu tertarik dengan salah satu video tersebut, namun, kamu tidak tau cara menyimpan nya di galeri.

Jangan khawatir, pada kesempatan ini, admin akan membagikan sebuah cara download video facebook yang nantinya akan disimpan di galeri hp kita, yuk simak pembahasan nya dibawah ini.

Cara Download Video Facebook

Berikut ini beberapa cara untuk download video di fb yang saya gunakan dalam keseharian.

1. Menggunakan Savefrom

Cara Download Video Facebook

Savefrom merupakan salah satu aplikasi yang memiliki kemampuan untuk download video facebook, aplikasi ini tidak dipungut biaya apapun alias gratis dalam penggunaan nya, adapun cara download video di facebook ialah sebagai berikut :

  1. Buka Facebook
  2. Pilih Video yang ingin di download
  3. Salin Tautan Link video nya
  4. Ketik di pencarian google “Savefrom
  5. Paste tautan Link yang sudah di copy, ke kolom savefrom
  6. Jika sudah muncul, Klik Unduh
  7. Pilih Kualitas HD atau SD
  8. Selesai

2. Menggunakan SnapSave

Cara Download Video Facebook

Aplikasi snapsave juga ga kalah gokil nya dengan savefrom, selain bisa mendownload video di facebook, aplikasi ini dapat mengunduh berbagai macam platform seperti Instagram, Tiktok dll, oleh sebab itu saya akan membagikan caranya kepada kalian yakni sebagai berikut :

  1. Buka Google Chrome
  2. Ketik ” SnapSave
  3. Buka Facebook
  4. Pilih Video Reels Facebook yang ingin di download
  5. Salin Tautan Link Video Tersebut
  6. Paste Di Kolom Snapsave
  7. Klik Download
  8. Pilih Resolusi Video yang di inginkan
  9. Kemudian Klik Tombol Download
  10. Selesai

3. Menggunakan FDown

Cara Download Video Facebook

Salah satu platfrom untuk download video facebook yang cukup populer dikalangan facebookers, yang saya suka dari website ini ialah navigasi nya yang sangat simple, so kalian wajib mencoba nya, berikut ini caranya.

  1. Buka Google Chrome
  2. Ketik ” Fdown.net
  3. Buka Facebook
  4. Pilih Video Reels Facebook yang ingin di download
  5. Salin Tautan Link Video Tersebut
  6. Paste Di Kolom Fdown
  7. Klik Download
  8. Pilih Resolusi Video yang di inginkan
  9. Kemudian Klik Tombol Download
  10. Selesai

4. Menggunakan Snaptube

Cara Download Lagu Di Aplikasi Snaptube 1

Salah satu aplikasi andalan saya yang bisa mendownload video dari berbagai sosial media, seperti facebook, twitter, instagram dan youtube, namun aplikasi ini memiliki kekurangan yakni iklan nya yang cukup menggangu, namun saya tetap senang menggunakannya, karena dinilai banyak keuntungan yang kita dapat ketimbang kekurangan nya, jika kalian tertarik, berikut caranya :

  1. Buka Google Chrome
  2. Ketik Snaptube.com
  3. Download Aplikasi Snaptube
  4. Instal Snaptube & Setujui
  5. Buka Facebook
  6. Pilih Video Reels yang akan di download
  7. Salin Tautan
  8. Buka Snaptube
  9. Paste Link tersebut Di Kolom Atas
  10. Pilih Resolusi Video seperti 270p, 360p, 720p dll
  11. Selesai

Akhir Kata

Begitulah cara mendownload video facebook kesukaan saya, semoga cara yang saya bagikan kepada kalian dapat bermanfaat, jangan lupa share ke teman teman kalian jika bermanfaat, dan sampai jumpa di pembahasan berikutnya.

Share :
Fakhrur

Fakhrur

Reviewer Handphone dan Laptop, Tutorial Cara, Setting APN & Berbagai Rekomendasi Lainnya.